Dovizioso: Tidak mungkin memahami kecepatan Honda selama ini Andrea Dovizioso merasa mengukur kecepatan Honda secara akurat di tes MotoGP Sepang tidak mungkin dilakukan karena Marc Marquez dan Cal Crutchlow kembali dari operasi sementara Jorge Lorenzo cedera.