Jelang akhir pekan MotoGP Italia di Mugello, Pramac Racing mengonfirmasi statusnya sebagai tim satelit Ducati di kelas tertinggi Grand Prix sampai 2024.
Meski menaruh rasa kagum kepada Valentino Rossi yang terus eksis sampai saat ini, Marc Marquez memilih untuk pensiun saat dirinya sudah tak kompetitif lagi.
Joan Mir yakin Suzuki bisa mengatasi defisit garis lurus Mugello di MotoGP Italia akhir pekan ini, dan terinspirasi performa impresif Alex Rins dua tahun lalu.
Franco Morbidelli merasa luar biasa bisa kembali ke Mugello untuk MotoGP Italia, namun sedikit sedih pembatasan Covid membuat balapan tanpa penonton.
Setelah finis lima besar di Le Mans, Danilo Petrucci menantikan balapan kandang MotoGP Italia di Mugello, di mana ia memenangi balapan musim 2019.
Balapan MotoGP Prancis yang sukar menjadi tantangan bagi bebeberapa tim, tapi tidak untuk LCR yang meraih 19 poin dari Takaaki Nakagami dan Alex Marquez.
Duet Suzuki terjebak di balapan MotoGP Prancis yang diwarnai hujan lebat, Joan Mir kembali ke pit tanpa motornya, Alex Rins kembali tersungkur di gravel.